Balon dekorasi atau yang sering disebut dengan dekorasi balon dimasa sekarang memiliki aneka jenis bentuk atau kreasi yang beragam dan menarik,unik dan makin kreatif, balon dekorasi merupakan balon karet atau latex yang dirangkai menjadi bentuk bentuk atau kreasi yang menarik untuk memeriahkan suasana pesta atau acara anda. Balon dekorasi sangat cocok untuk acara seperti ulang tahun anak anak, ulantahun sweet seventeen, gathering, pameran, promnite, natal dan tahun baru, ulang tahun perusahaan, lounching produk, bazar multi produk dan aneka acara nada lainnya.